Indicators on sayap33 You Should Know

Mereka mohon agar segera diambil langkah-langkah penyelamatan sebelum Pajang benar- benar jatuh kedalam keadaan yang parah. Para pemimpin yang ada sekarang ternyata saling berebut harta kekayaan bagi diri mereka masing-masing, sebagaimana yang kita lihat apa yang terjadi di Tanah Perdikan Gemantar dan Tanah Perdikan ini.”

Namun ia telah memiliki pengalaman yang cukup pula sebagai seorang prajurit. Risang-pernah berada di medan perang yang bagaikan neraka menghadapi prajurit Mataram. Sedangkan pada kesempatan lain, iapun pernah menghadapi orang-orang yang sedang memburu anak muda yang bernama Puguh.

Sedangkan orang-orang lain yang masih belum banyak mengalami latihan, merasa bahwa jumlah lawanpun menjadi berkurang, sehingga mereka akan dapat bertempur dalam kelompok-kelompok yang lebih besar.

Prajurit Jipang yang ada di pangkal sayap itupun telah bertempur dengan garangnya sementara orang-orang lain dalam pasukan itu masih juga bertempur berpasangan. Namun tekanan prajurit Pajang memang terasa sangat berat.

Dua orang Senapati pengapitnya mengangguk-angguk. Seorang diantaranya berkata, “Tetapi pertahanan Tanah Perdikan ini cukup mapan. Mereka telah memasang gelar sejak semula dan sama sekali tidak terpengaruh ketika kita menyusun gelar ini.”

Dengan demikian, maka pertempuran antara prajurit Pajang melawan para prajurit dari Tanah Perdikan Sembojan itupun masih tetap berada di garis pertempuran sejak benturan kedua kekuatan itu terjadi. Kedua belah pihak masih belum mampu mendesak lawan yang ternyata seakan-akan terasa seimbang.

Tetapi pada hari berikutnya, para pemimpin Tanah Perdikan telah dikejutkan oleh kehadiran orang-orang yang tidak diduganya sama sekali. Tiga orang berkuda yang semula dikiranya agen sayap 33 para perwira dari Pajang.

Bagaimanapun juga perintah itu harus dilaksanakan. Kalian dapat saja membicarakannya. Tetapi itu tidak perlu ditunggu oleh utusan dari Pajang yang telah datang. Perintah itu akan aku ulangi, kalian harus menyediakan seekor lembu yang besar dan satu pedati hasil bumi termasuk beras atau padi kering. Tidak ada pertanyaan bersedia atau tidak. Tidak ada pula pertimbangan tentang pelaksanaannya. Yang dapat aku katakan lagi, jika kalian menganggap bahwa kalian tidak akan dapat memenuhinya, maka Tanah Perdikan ini akan dicabut kekancingannya. Cukup.”

Karena itu, maka ia sama sekali tidak menghentikan pasukannya. Tetapi Ki Rangga sempat berteriak yang kemudian sambung bersambung diucapkan kembali oleh para pemimpin kelompok, “Awas. Mereka mempergunakan anak panah.”

Apalagi disaat gelap masih menyelimuti Tanah Perdikan Sembojan. Namun angan-angannya yang didasari dengan laporan para pengawas yang berhasil menyusup mendekati perkemahan itu dapat membayangkan apa yang telah terjadi di perkemahan itu.

Dalam kegelisahan itu, ternyata Risang kurang dapat memusatkan perhatiannya pada latihan-latihannya. Kiai Badra, Kiai Soka dan Nyai Soka yang mengerti gejolak perasaan anak muda itupun tidak memaksanya untuk berbuat lebih banyak dari yang dapat dilakukan oleh anak muda itu. Tetapi ketiganya tidak memberikan waktu kepada Risang untuk membatalkan latihan.

Demikianlah, maka Ki Ranggapun telah menyiapkan seluruh kekuatan yang dibawanya. Ia tidak ingin gagal pada langkahnya yang pertama sehingga harus mengulanginya kembali.

Mereka yang menyimpan senjata mereka dibawah timbunan perkakas yang lain, telah diambilnya sejak keadaan meningkat menjadi gawat. Bukan saja membersihkannya tetapi juga membiasakan kembali mempergunakan senjata itu.

Sejenak kemudian, setelah disuguhkan kepada mereka minuman dan makanan, maka para prajurit dari Jipang itu telah dipersilahkan untuk beristirahat di gandok. Seperti yang direncanakan, maka menjelang sore hari telah datang pula seorang perwira prajurit Jipang dengan dikawal oleh sepuluh orang prajurit pilihan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *